4 Destinasi Hits Yang Nggak Boleh Kamu Lewatkan Ketika Travelling Di Padang

Siapa di sini yang salah satu makanan favoritnya adalah nasi padang? Kalau kamu sering banget nasi padang sebagai makan siang kamu maka kamu wajib banget nih buat cari tiket pesawat sriwijaya air yang terbang ke Padang karena selain bisa makan nasi padang sepuasnya di sini, kamu juga bisa mengunjungi destinasi wisata di Padang yang sedang hits sekarang ini.

Lembah Anai

Dijamin deh setelah kamu travelling dan menikmati wisata serta kuliner Padang, kamu bakalan makin jauh cinta dengan kota yang satu ini. Supaya memudahkan kamu untuk berkeliling kota Padang sebaiknya kamu booking hotel mercure padang di reservasi.com aja nih untuk mendapatkan harga kamar yang termurah.

Jadinya budget kamu untuk liburan nggak akan membengkak hanya karena salah booking hotel dan juga salah beli tinggal untuk tiket pesawat ke Padang. Yuk intip destinasi hits berikut ini yang dijamin bakalan bikin kamu nggak sabar untuk travelling ke Padang!

Lembah Anai

Jika kamu menuju Padang dari Bukittinggi melalui jalan darat maka kamu pasti akan melewati lembah yang satu ini nih gengs. Lembah Anai ini sendiri merupakan air terjun indah yang letaknya persis di tepi jalan. Karena keindahannya tentu saja air terjun ini bisa menarik siapapun yang lewat untuk berhenti sejenak untuk menikmati keindahannya.

Tapi sebaiknya kamu berhati-hati ya jika kamu ingin mengunjungi lembah anai ini dengan menggunakan tiket pesawat sriwijaya air ketika sedang musim hujan karena debit air pada air terjun ini akan melonjak bahkan bisa sampai meluap ke sisi jalan raya loh.

Jadinya pastikan kamu tetap berhati-hati dalam berkendara ya apalagi kalau kamu berencana untuk mengunjungi tempat ini di malam hari. Selain itu lembah anai ini juga memiliki ketinggian yang bisa dibilang cukup tinggi untuk air terjun yaitu 35 meter.

Pulau Cubadak

Mungkin kamu sebagai traveller Indonesia belum terlalu mendengar akan keberadaan pulau ini tapi pulau ini ternyata sudah cukup populer loh di Jerman. Mengapa? Karena pernah ada wisatawan Jerman yang membuat film dokumenter mengenai keindahan pulau cubadak ini. Pada awalnya pulau cubadak ini merupakan kawasan kawah namun sekarang perkembangan pulau cubadak ini lebih difokuskan pada perkembangan bahwa lautnya.

Kalau kamu ingin berkunjung ke pulau ini tapi berencana untuk menginap beberapa hari dulu di kota Padang, kamu bisa kok booking hotel mercure padang di reservasi.com yang menawarkan harga terjangkau untuk budget kamu. Ketika kamu mengunjungi pulau ini pastikan juga kamu menginap di resort bintang 5 yang dikelola oleh orang Italia dan Jerman ini ya. Apalagi kalau kamu berencana untuk honeymoon ke Pulau Cubadak. Dijamin honeymoon kamu bakalan berkesan banget deh!

Pantai Nirwana

Nah, kalau kamu merupakan seorang fotografer yang bersedia untuk terbang keliling Indonesia dengan menggunakan tiket pesawat sriwijaya air pastikan kamu nggak melewatkan pantai yang satu ini ya. Pantai yang selalu menjadi incaran para fotografer ini menyajikan panorama alam yang indah dimana kamu bisa melihat hamparan pasir putih yang lembut beserta ombak yang tenang sekaligus menyaksikan jejeran kapal yang akan merapat ke pelabuhan teluk bayur.

Kalau kamu mengunjungi pantai ini sewaktu sunset dijamin kamu bakalan mendapatkan pemandangan yang indah banget deh, nggak kalah dari sunset di pantai Bali ditambah pantai nirwana ini kalau weekdays masih sepi loh! Siapa tahu kamu bisa sekalain foto prewedding di sini kan?

Pulau Sikuai

Siapa bilang kalau Padang hanya memiliki pulau cubadak yang bisa kamu jangkau dengan tiket pesawat sriwijaya air? Padang juga memiliki pulau sikuai yang nggak kalah indahnya loh dengan pulau cubadak ataupun pulau lainnya yang sudah pernah kamu kunjungi. Pulau sikuai sendiri merupakan pulau kecil yang sudah menjadi keluarga pulau Indonesia sejak 1994 dan pantai ini memiliki panorama indah serta perairan yang jernih dan bersih sehingga membuat banyak wisatawan ingin berkunjung ke sini terus.

Jika kamu nggak hanya ingin menikmati pemandangan yang indah di sini kamu juga bisa langsung nyebur snorkelling loh supaya bisa langsung menikmati keindahan wisata Bahari di Padang.

Namun ternyata pada tahun 2009 lalu pulau ini sempat terkena gempa yang dashyat tapi tenang aja karena hal itu nggak terlalu berpengaruh kok pada pendapatan pengelola pulau ini karena hal itu bisa dibilang nggak menakuti para traveller untuk berkunjung terus ke sini entah untuk bersantai, snorkeling, diving ataupun honeymoon.

Nah, jadi keempat objek wisata di atas yang paling mau kamu kunjungi ketika travelling ke Padang yang mana nih gengs? Pastikan kamu mengunjungi keempatnya supaya kamu bisa merasakan keindahan kota Padang yang secukupnya dan memaksimalkan tiket pesawat yang sudah kamu beli dengan baik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar